Resep Gulai Ikan Tongkol Oleh DapurEka

Resep Gulai Ikan Tongkol Oleh DapurEka


Gulai Ikan Tongkol oleh DapurEka

Resep Gulai Ikan Tongkol

Resep Gulai Ikan Tongkol - Resep Gulai ikan tongkol favorit. udh lama engga masak yg bersanten,liat tongkol seger seger,langsung beli,pulang eksekusi hehehe. yg penting perut suami selalu terkendali . #resepakhirtahun

Bahan - Bahan :

  • 500 gram tongkol
  • 1 kotak santan instan (kara bentuk segitiga)
  • 500 ml air
  • 1 buah jeruk nipis
  • secukupnya garam
  • daun salam
  • daun jeruk
  • asam kandis
  • bumbu halus
  • 7 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 10 buah cabe rawit
  • 6 buah cabe merah keriting
  • 2 butir kemiri
  • 5 cm kunyit
  • 5 cm jahe
  • 1 ruas lengkuas
  • 1/2 sdt lada bubuk
  • pelengkap
  • 3 buah tomat ceri(potong sesuai selera)
  • cabe rawit(gelondongan sesuai selera)
  • bawang goreng

Langkah - Langkah :

  • Potong sesuai selera,cuci bersih ikan,lumuri jeruk nipis dan garam,
  • Siapkan wajan,beri minyak, tumis bumbu halus,daun salam,daun jeruk sampai harum.
  • Stelah harum masukan air dan santan aduk biar santan tdak pecah smpai mendidih,stelah mendidih masukan ikan, tambahkan garam,penyedap,asam kandis,gula
  • Tutup,masak sampai tanek. tambahkan pelengkap


Posting Komentar