Resep Sate Padang Ayam Keto Oleh Agung Novianti
Sate Padang Ayam Keto oleh Agung Novianti
Resep Sate Padang Ayam Keto
Resep Sate Padang Ayam Keto - Resep Sate Padang Ayam Keto favorit. Udh 2hr ini aku ga sempat masak sendiri untuk proses diet keto ku. Makan di luar dgn memilih menu yg plg minim peluang mengandung karbo dan gula, yah sempat cheating jg sih ๐๐ (maafkan sy badanku ๐) Hari ini mulai disiplin lagi, jadi buat sate padang. Sbenarnya bumbu-bumbu sate padang ga ada pakai gula sih hanya proses pengentalan sausnya aja yg pakai tepung maizena dan sagu. Jd aku ganti dengan tepung almond dengan sedikit gelatine. Dan karena aku sebisa mungkin ga mengkonsumsi daging sapi jadi aku pake daging ayam sih
Bahan - Bahan :
- 500 gr daging ayam tanpa tulang
- 1 buah cabe besar
- 1 ruas jahe
- 1 ruas besar kunyit
- 1 ruas besar lengkuas
- secukupnya garam
- penyedap (optional)
- 4 siung bawang merah
- 1 sdt merica biji
- 1 sdt ketumbar biji
- 1 sdt jintan (sy skip krn g punya ๐)
- 1 batang serai
- 2 lembar daun jeruk
- 3 buah asam kandis (sy pake asam biasa)
- 1 ruas besar lengkuas
- 1 sdt gelatin
- secukupnya tepung almond
Langkah - Langkah :
- Uleg atau masukkan ke food processor: cabe besar, bawang merah, merica, ketumbar, lengkuas, jahe, kunyit, jinten hingga tercacah ckp halus
- Potong-potong ayam agak besar krn daging ayam lbh rapuh kl empuk agar tdk hancur saat ditusuk.
- Rebus air, masukkan ayam dan bumbu halus lalu tambah garam dan penyedap, lalu tambahkan lengkuas daun jeruk, serai, asam dan, gepruk. Masak hingga matang
- Tiriskan daging, saring kuah. Masukkan gelatin ke dlm air es lalu diamkan sebentar hingga mengembang. Masukkan ke dalam kuah yg sudah di saring sambil di aduk-aduk di atas kompor dengan api kecil. Tambahkan tepung almond sesuai kekentalan yg diinginkan
- Bakar sate lalu sajikan dengan siraman kuah kental bumbu. Beri bawang goreng jadi makin mantap
thanks for sharing noce information thanks for this
BalasHapushttps://www.excelr.com/digital-marketing-training-in-sydney-australia
Excellent Blog! I would like to thank for the efforts you have made in writing this post. I am hoping the same best work from you in the future as well. I wanted to thank you for this websites! Thanks for sharing. Great websites!. Ethical Hacking Course in Bangalore
BalasHapus