Resep Pedos (Pempek Dos Ala Palembang) Oleh Siti.Ms

Resep Pedos (Pempek Dos Ala Palembang) Oleh Siti.Ms


Pedos (Pempek Dos Ala Palembang) oleh Siti.Ms

Resep Pedos (Pempek Dos Ala Palembang)

Resep Pedos (Pempek Dos Ala Palembang) - Resep Pedos (Pempek Dos ala Palembang) favorit.

Bahan - Bahan :

  • 1/4 sagu/kanji/aci (saya gunakan sagu tani)
  • 1/2 kg tepung terigu (segitiga biru)
  • 4 lembar daun bawang
  • 3 siung bawang putih
  • 1 sdt garam
  • 1 sdt penyedap rasa
  • 2 sdt Masako
  • air 350 ml air (air panas ea)
  • 3 sdm minyak sayur
  • 1 btr telor
  • Bahan untuk cukanya
  • 5 siung bawang putih
  • 1/4 gula merah/ gula batok
  • 11 cabe rawit
  • 1 sdt garam
  • 1 bks asam jawa yang 1 bks 500,-
  • 250 air

Langkah - Langkah :

  • Siapkan wadah, tepung terigu dan sagu dicampur jafi satu, dan aduk rata, masukkan garam dan oenyedap serta masako, setelah tercampur rata masukkan air panas, sedikit demi sedikit, sambil diaduk dengan sendok, jangan sampai kebanyak air atau lembek, sedang saja sampai kalis, sambil masukkan minyak sayur. gunanya agar terlihat kalis... dan masukkan juga telor uleni sampai kalis.
  • Setelah adonan selesai, bentuk adonan sesuai selera, bisa bulat dan bisa lonjong,,, agar tidak lengket ditangan, gunakan lapisan gandum di tangan... lalu pempek siap di goreng, enak sajokan saat hangat.
  • Dan untuk cukanya, siapkan semua bahan, rebus jadi satu, gula dan asem jawa. setelah itu masukkan cabe, ebi dan bawang putih sehabis di ulek. campur jadi satu dengan rebusan gula merah. (saya gunakan gula batok, gula aren juga bisa). aduk sesekali dan tunggu sampai mendidih. pempek dia siap di hidangkan bersama cukanya


Posting Komentar