Resep Asam Keung Khas Aceh Oleh Fine Effendi

Resep Asam Keung Khas Aceh Oleh Fine Effendi


Asam Keung Khas Aceh oleh Fine Effendi

Resep Asam Keung Khas Aceh

Resep Asam Keung Khas Aceh - Resep Asam keung khas aceh favorit.

Bahan - Bahan :

  • 1/2 kg ikan kembung
  • bahan yg di haluskan :
  • 8 bh asam sunti
  • 2 bh cabe merah
  • 20 bh cabe rawit
  • 2 siung bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 1 ruas kunyit
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • secukupnya garam
  • secukupnya gula pasir
  • bahan pelengkap:
  • 4 bh cabe ijo besar belah dua
  • 4 lbr daun jeruk
  • air
  • jeruk nipis

Langkah - Langkah :

  • Cuci ikan potong dua lalu kucuri dg jeruk nipis diam kan sebentar lalu bilas lagi
  • Lalu ikan di lumuri dg bumbu yg sdh di haluskan campur rata kemudian masak di atas api tambahkan potongan cabe ijo dan daun jeruk
  • Tambahkan air sampai ikan tenggelam setelah mendidih tes rasa setelah bumbu meresap dan air agak surut angkat dan sajikan....


Posting Komentar