Resep Cuko Pempek Palembang Oleh Dienda Endang Kurniawan
Cuko Pempek Palembang oleh Dienda Endang Kurniawan
Resep Cuko Pempek Palembang
Resep Cuko Pempek Palembang - Resep Cuko pempek palembang favorit.
Bahan - Bahan :
- 2 sdm gula pasir
- 350 cc air
- 1 sdm asam jawa
- 1 sdm ebi sangrai haluskan
- 3 butir gula merah
- Bumbu halus
- 6 siung bawang putih
- 6 buah cabe rawit merah
- 1 buah cabe merah besar
- 1 1/2 sdt garam
Langkah - Langkah :
- Rebus smua bahan dgn api kecil,tunggu smp air sedikit menyusut.tes rasa,matikan api Lalu saring
- Cuko siap di gunakan
Posting Komentar
Posting Komentar