Resep Bakwan Sayur / Ote-ote #berburucelemekemas #resolusi2019 Oleh Tukang Coba
Bakwan Sayur / Ote-ote #berburucelemekemas #resolusi2019 oleh Tukang Coba
Resep Bakwan Sayur / Ote-ote #berburucelemekemas #resolusi2019
Resep Bakwan Sayur / Ote-ote #berburucelemekemas #resolusi2019 - Resep Bakwan Sayur / Ote-ote #berburucelemekemas #resolusi2019 favorit. Habis panen kangkung
Bahan - Bahan :
- 1 ikat Kangkung
- 1 bungkus Toge
- 1 buah Kol
- 2 siung Bawang putih
- 1 siung Bawang merah
- 1 sdt Ketumbar
- 1/2 sdt Merica
- sedikit Pala
- 250 gr Tepung Terigu
- 75 gr Tepung Beras
- secukupnya Garam
- secukupnya Air
- Minyak untuk menggoreng
Langkah - Langkah :
- Haluskan bawang putih, bawang merah, ketumbar, merica dan pala.
- Potong-potong kangkung dan kol. Cuci bersih semua sayuran.
- Masukkan tepung dan bumbu.
- Tambahkan air.
- Panaskan minyak. Rendam cetakan didalam minyak panas. Goreng adonan. Goyang-goyang cetakan sampai adonan lepas. Goreng sampai matang.
Posting Komentar
Posting Komentar