Resep Sambal Teri Medan Oleh Hindi Juana Putri
Sambal Teri Medan oleh hindi juana putri
Resep Sambal Teri Medan
Resep Sambal Teri Medan - Resep Sambal teri medan favorit.
Bahan - Bahan :
- 500 gr teri medan
- 1/2 sdm gula
- 20 buah cabai merah
- 3 buah cabai rawit hijau
- 3 siung bawang putih
- 6 siung bawang merah
- 1 buah tomat kecil
- 1/4 sdt kecap manis
- 4 sdm minyak bimoli untuk menumis
Langkah - Langkah :
- Cuci sekali saja ikan teri dan kemudian panaskan minyak goreng secukupnya untuk menggoreng 500 gr teri
- Goreng hingga kecoklatan lalu tiriskan
- Haluskan bumbu sampai rata
- Tumis bumbu di minyak yg sudah d panaskan hingga sambal mateng
- Tambah gula dan tak perlu tambah garam,sebab nanti bakal asin bila sudah d tambah teri
- Dinginkan sambal hingga 1 jam
- Aduk teri ke samabal yang telah di dinginkan hingga rata
Posting Komentar
Posting Komentar