Resep Resep Gule Aceh Simpel Oleh Vian Pasulu
Resep Gule Aceh Simpel oleh Vian Pasulu
Resep Resep Gule Aceh Simpel
Resep Resep Gule Aceh Simpel - Resep Resep gule aceh simpel favorit. ala Vian
Bahan - Bahan :
- Bahan utama
- 1 kg ikan panjang
- Jeruk nipis buat rendaman
- 1 sdm garam
- Bahan yg di haluskan
- 6 siung bawang putih
- 8 buah bawang merah
- 7 biji kemiri
- 3 cm kunyit
- dikit Jinten
- 7 buah Asam belimbing
- Minyak buat numis
- Bahan kasar
- Sere 2 aja
- 3 cm jahe
- 3 cm lengkuas
- Daun bawang buat tabur
Langkah - Langkah :
- Rendam ikan dengan jeruk dan garam,10 menit uda tu goreng setenga matang aja
- Tumis bumbu halus sampai harum n matang,tambah sereh, jahe, lengkuas...
- Jika uda harum tambahkan santan aduk trus,uda itu masukkan ikan yg sudah di goreng tadi, diamkan sejenak biar bumbu menyerap di ikan.
- Klo uda masukkan daun bawang n sajikan la okk
Posting Komentar
Posting Komentar