Resep Ikan Masak Palumara Oleh Novie

Resep Ikan Masak Palumara Oleh Novie


Ikan Masak Palumara oleh Novie

Resep Ikan Masak Palumara

Resep Ikan Masak Palumara - Resep Ikan masak palumara favorit. masakan satu ini jadi wajib dirumah saya karena mudah diolah jd masakan apa saja setelah matang, di makan langsung jg seger.untuk variasi ikan aslinya ikan bandeng yg di pakai tpi saya kdg pake ikan tuna,layang,ketumbung,kembung atau ikan trakulu seperti yg skrg sya masak..

Bahan - Bahan :

  • ikan trakulu yg di potong kecil dan di siangi bersih
  • 5 siung bawang merah di rajang
  • 2 siung bawang putih di rajang
  • 1 buah serai di geprek
  • beberapa biji cabe rawit (opsional)
  • 5 sdm air asam jawa
  • secukupnya kunyit bubuk
  • secukupnya gula garam
  • minyak untuk menumis
  • secukupnya air

Langkah - Langkah :

  • Tumis bawang merah sampai harum, masukkan bawang putih dan serai aduk hingga harum
  • Masukkan potongan ikan dan air asam jawa
  • Tambahkan air, gula dan garam secukupnya,tambahkan cabai rawit dan tunggu sampai mendidih..
  • Tes rasa dan siap di sajikan


Posting Komentar