Resep Tumis Daun Pepaya Teri Medan Oleh Nana
Tumis Daun Pepaya Teri Medan oleh Nana
Resep Tumis Daun Pepaya Teri Medan
Resep Tumis Daun Pepaya Teri Medan - Resep Tumis daun pepaya teri medan favorit. Agar ga trlalu pahit daun pepaya di taburi garam sampe agak layu sambil sedikit di remas diamkan sejenak, cuci kemudian rebus
Bahan - Bahan :
- Daun pepaya
- Bayam besar sedikit(mengurangi sensasi pahit daun pepaya)
- Sawi
- Teri medan
- Bumbu :
- Bawang merah
- Bawang putih
- Cabai
- Tomat
- Garam, gula dan penyedap
Langkah - Langkah :
- Daun pepaya rebus, bayam di rebus jg kmudian tiriskan dan potong2 kasar
- Blender semua bumbu, tumis hingga harum
- Masukkan teri, aduk, masukkan sawi hingga layu, baru bayam dan daun pepaya
- Tambahkan garam, gula, dan penyedap, koreksi rasa, finish
Posting Komentar
Posting Komentar