Resep Kakap Bakar Bumbu Parape || #Makassar Sul-sel Oleh Kaka Beryl @amrii_g2
Kakap Bakar Bumbu Parape || #Makassar Sul-sel oleh Kaka beryl @amrii_g2
Resep Kakap Bakar Bumbu Parape || #Makassar Sul-sel
Resep Kakap Bakar Bumbu Parape || #Makassar Sul-sel - Resep Kakap bakar bumbu parape || #Makassar sul-sel favorit. Masih ada ikan kakap satu ekor di freezer sisa di goreng tepung kemarin ☺ mau di bakar aja dan ikut kontes ๐๐๐๐ #cookpadcommunity_makassar yuk
Bahan - Bahan :
- 1 ekor ikan kakap merah
- 1 buah jeruk nipis
- secukupnya garam
- ๐ธbumbu parape๐ธ
- 7 siung bawang merah
- 3 buah cabe merah besar
- 3 buah cabe keriting
- 3 buah cabe rawit (bisa di tambah atau di skip
- 3 sdm gula merah di sisir
- 2 sdm air asam (dari seukuran kelereng)
- 2 sdm kecap manis
- secukupnya garam
- secukupnya merica
- secukupnya minyak goreng untuk menumis
Langkah - Langkah :
- Bakar ikan setelah di rendam dengan jeruk nipis dan garam,, matangkan kedua sisi
- Siapkan bahan bumbu parape,, asamnya di rendam remas-remas sisihkan..
- Haluskan (blender) bawang merah dan cabe setelah itu tumis sampai wangi masukkan gula merah garam dan merica serta kecap manis aduk rata dan masukkan air asam, kecilkan api aduk rata masak sampai sedikit mengental tes rasa dan angkat
- Setelah ikan matang balut dengan bumbu parape dan siap di hidangkan
- Hmm yummy ๐๐ ikan bakar dengan rasa pedas manis dan sedikit rasa asam yang membuat diet jadi Gatot (gagal total)
Posting Komentar
Posting Komentar