Resep Genjer Terasi Ikan Teri Medan Pedas Oleh Asni Julia Zebua

Resep Genjer Terasi Ikan Teri Medan Pedas Oleh Asni Julia Zebua


Genjer Terasi Ikan Teri Medan Pedas oleh Asni Julia zebua

Resep Genjer Terasi Ikan Teri Medan Pedas

Resep Genjer Terasi Ikan Teri Medan Pedas - Resep Genjer terasi ikan teri medan pedas favorit. Ceritanya lama banget tak masak sayur ini

Bahan - Bahan :

  • 2 ikat genjer
  • sesuai kebutuhan Ikan terinya yang digoreng
  • Cabe rawitnya sesuai tingkat pedasnya
  • Cabe keritingnya seperlunya aja kalau suka
  • 2 siung Bawang putih
  • 3 siung Bawang merah
  • Terasinya 1 bungkus (saya pake mama suka)
  • Garam
  • Gula sedikit (kalau suka aja ya)

Langkah - Langkah :

  • Genjer dipotong sesuai keinginan, kemudian diremas dengan garam hingga layu, cuci hingga bersih.
  • Cabe rawitnya, cabe keriting, bawang putih dan merahnya, dan terasi diulek kasar aja
  • Kemudian tumis bumbu hingga harum, masukkan air 300 ml tunggu mendidih masukkan genjer tunggu hingga layu, berikan garam dan gula
  • Setelah sayurnya rasa sudah endes, masukkan ikan terinya
  • Jadilah sayur genjernya dijamin nambah terus


Posting Komentar