Resep Nasi Goreng Jawa Oleh Dewyma
Resep Nasi Goreng Jawa
Resep Nasi Goreng Jawa - Resep Nasi goreng jawa favorit. Buat makan kapan saja enak nihh
Bahan - Bahan :
- 2 piring nasi
- 1 butir telur (kocok lepas)
- 1 potong paha ayam yg sudah dipotong, suwir suwir
- Sawi hijau untuk sayuran
- Timun
- Bumbu halus:
- 7 siung Bawang merah
- 4 siung Bawang putih
- Cabe rawit sesuai selera (saya pakai 7 buah)
- secukupnya Terasi
- Secukupnya garam penyedap lada
- Kecap manis
Langkah - Langkah :
- Tumis bumbu halus sampai harum
- Masukkan telur yg sudah di kocok aduk2 sampai telur matang
- Masukkan ayam
- Masukkan nasi, aduk2 sampai rata, masukkan garam penyedap lada, aduk lagi, tambah kan kecap aduk sampai rata dan matang, terakhir masukan sayur, aduk kembali sampai sayur agak layu
- Cek rasa, angkat sajikan dengan irisan timun
Posting Komentar
Posting Komentar