Resep Nasi Goreng Jawa Oleh Novita Windasari R
Nasi Goreng Jawa oleh Novita Windasari R
Resep Nasi Goreng Jawa
Resep Nasi Goreng Jawa - Resep Nasi goreng jawa favorit. Nasi goreng tanpa kecap
Bahan - Bahan :
- 2 piring nasi
- 1 telor
- 10 buah cabe rawit, lada bubuk
- 5 siung bawang merah
- 1 siung bawang putih
- Garam, minyak goreng
Langkah - Langkah :
- Ulek semua bumbu sampai halus, panaskan minyak goreng tumis bumbu halus hingga harum, masukan telor orak arik sampai matang, masukan nasi, lada bubuk, koreksi rasa angkat dan sajikan dg tabur an bawang goreng.
- Bisa ditambah krupuk, selamat menikmati
Posting Komentar
Posting Komentar