Resep Sambal Limau Oleh Dya
Resep Sambal Limau
Resep Sambal Limau - Resep Sambal Limau favorit. Masakan Aceh itu cenderung ke nuansa asem2 seger gitu ya. Dan sambal ini, cucok banget buat nemenin ayam tangkap yang gurih2 🤤
Bahan - Bahan :
- 5 buah cabai merah keriting
- 7 buah cabai rawit
- 5 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 buah tomat merah
- Perasan jeruk limau
- secukupnya Garam
- sedikit Gula
- Sedikit sasa
- Sedikit Minyak untuk menggoreng
Langkah - Langkah :
- Goreng cabai bawang putih dan bawang merah hingga setengah matang, kemudian haluskan
- Potong2 tomat, kemudian panaskan sedikit minyak. Tumis tomat hingga agak layu.
- Masukkan bahan yang telah di haluskan ke dalam tumisan.
- Tambahkan garam, sasa, sedikit gula. Tumis hingga matang.
- Tuang ke dalam wadah, tambahkan perasan jeruk limau ke dalam sambal.
- Sambal limau siap di sajikan 😊
Posting Komentar
Posting Komentar