Resep Pastel/jalangkote Oleh Yani Moerdan
Pastel/jalangkote oleh Yani Moerdan
Resep Pastel/jalangkote
Resep Pastel/jalangkote - Resep Pastel/jalangkote favorit.
Bahan - Bahan :
- Bahan kulit :
- 300 gr Tepung Terigu
- 1 sdm Tepung Maizena
- 3 sdm Minyak goreng
- 3 sdm Mentega
- Air es
- Garam
- Bahan isian:
- 2 pcs Wortel
- 2 pcs Kentang
- Daun bawang
- Bawang putih
- Lada
- Penyedap rasa
- Gula
- Garam
- Telur rebus
Langkah - Langkah :
- Campurkan tepung terigu+maizena+garam
- Lelehkan mentega dan minyak goreng.lalu tambahkan ke campuran tepung, aduk tambahkan air es sedikit demi sedikit.uleni sampai kalis.buat bulatan(jadi 13-15).Lalu diamkan 20menit.
- Ambil bulatan lalu pipihkan
- Isi sesuai selera bentuk dengan cara satukan kedua sisi, dicubit lalu tarik keatas.Goreng dengan api kecil ya.
- Cara membuat isian. Potong wortel dan kentang,cuci bersih.iris bawang putih dan daun bawang.
- Panaskan minyak goreng, tumis bawang putih sampai harum tambahkan daun bawang,wortel & kentang, gula, garam, penyedap rasa, lada. Tambahkan air sedikit.
Posting Komentar
Posting Komentar