Resep Ikan Ekor Kuning 'woku' Oleh Mutia Widaningrum

Resep Ikan Ekor Kuning 'woku' Oleh Mutia Widaningrum


Ikan Ekor Kuning 'woku' oleh Mutia Widaningrum

Resep Ikan Ekor Kuning 'woku'

Resep Ikan Ekor Kuning 'woku' - Resep Ikan ekor kuning 'woku' favorit.

Bahan - Bahan :

  • 4 ekor ikan ekor kuning yg sedang
  • 1 ikat daun kemangi
  • 1 batang serai
  • 2 lembar daun jeruk (buang batangnya)
  • 1 Buah jeruk nipis
  • 1 batang daun bawang (iris)
  • Secukupnya minyak goreng untuk menumis
  • Bumbu halus:
  • 6 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 1/2 ruas Ibu jari kunyit
  • 1/2 ruas Ibu jari jahe
  • 7 Buah cabai merah keriting
  • 3 Buah cabai gendot
  • 1/2 sdt garam
  • 1/2 sdt gula
  • Secukupnya penyedap rasa

Langkah - Langkah :

  • Bersihkan ikan, lumuri dengan air jeruk nipis
  • Panaskan wajan, beri sedikit minyak. Tumis bumbu halus (me: ulek) sampai wangi, tambahkan serai, daun jeruk dan daun bawang, beri air secukupnya. Koreksi rasa
  • Masukan ikan, tunggu sampai sedikit Matang tambahkan daun kemangi. Jangan dibulak-balik ikan Nya (nanti hancur)
  • Sajikan


Posting Komentar