Resep Ikan Mujaer Bumbu Woku Oleh Jelita Bellina Hutauruk

Resep Ikan Mujaer Bumbu Woku Oleh Jelita Bellina Hutauruk


Ikan Mujaer Bumbu Woku oleh Jelita Bellina Hutauruk

Resep Ikan Mujaer Bumbu Woku

Resep Ikan Mujaer Bumbu Woku - Resep Ikan mujaer bumbu woku favorit. Pas jalan sama keluarga dan makan bareng pesan beginian harganya 55rb-an Iseng liat resep di google dan cuss langsung praktek didapur, ehh...rasanya nggak kalah nikmat! Seneng bisa berkreasi

Bahan - Bahan :

  • 1 ekor ikan mujair (ukuran sedang)
  • Bumbu
  • 6 siung bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 3 biji kemiri
  • 2 ruas jari kunyit
  • 2 ruas jari jahe
  • 1 biji tomat (potong dadu) sesuai selera
  • 1 biji sere, 2 lembar daun jeruk + kemangi secukupnya
  • 1 biji daun bawang (boleh ia boleh nggak)
  • secukupnya Gula dan garam
  • 15 biji rawit merah/ijo
  • (saya pake rawit Ijo)

Langkah - Langkah :

  • Bersihkan ikan Mujair dan taburi 1sendok air jeruk dan ragam, untuk menghilangkan bau amis diam kan 10 menit.
  • Setelah air sedikit kering masukkan tomat,daun bawang,rawit,kemangi (daun saja) cek rasa...
  • Goreng ikan mujair dengan minyak panas sampe benar-benar kering
  • Hidangkan diwadah
  • Haluskan bumbu dan goreng hingga wangi & tambahkan air secukupnya.
  • Taburi diatas ikan Mujair yang ditata dalam wadah & siap untuk disantap.
  • Selamat mencoba Bun...sis't


Posting Komentar