Resep Empek Empek Tenggiri Empuk *tanpa Biang* Oleh Ika Muthaharah
Empek Empek Tenggiri Empuk *tanpa Biang* oleh Ika Muthaharah
Resep Empek Empek Tenggiri Empuk *tanpa Biang*
Resep Empek Empek Tenggiri Empuk *tanpa Biang* - Resep Empek empek tenggiri empuk *tanpa biang* favorit. Saya gak tau resep aslinya empek-empek Palembang. Pokoknya ini versi saya aja ๐๐
Bahan - Bahan :
- Bahan empek-empek
- Daging ikan tenggiri
- 1 butir telor ayam
- 3 siung bawang putih
- 100 gr tepung tapioka
- 150 gr tepung terigu
- Penyedap
- Gula
- Lada
- Bahan cuko
- 5 biji cabe rawit
- 1 sdt cuka
- Sejumput asam jawa
- Gula merah
- 1 siung bawang putih halus
- Garam
- 1 buah Timun
Langkah - Langkah :
- Haluskan daging ikan tenggiri dan 1 butir
- Masukkan tepung tapioka, penyedap dll. Koreksi rasanya
- Masukkan tepung terigu, diuleni hingga kalis. Saya gak terlalu banyak tepung biar ikannya berasa.
- Kocok telor dimangkok
- Ambil sedikit adonan buat menjadi pipih dan masukkan kocokan telur dan rekatkan ujung ke ujungnya.*Masih belum pro* ๐
- Rebus didalam air mendidih hingga timbul dipermukaan
- Goreng empek-empek yg sudah direbus, digoreng sebentar saja
- Cara membuat cuko
- Masukkan semua bahan cuko ditambah 125ml kedalam panci dan tunggu hingga mendidih. Koreksi rasanya ya bunda, siapa tau suka yg asem banget
- Empek-empek siap disantap ditambah dengan potongan timunnya.
Posting Komentar
Posting Komentar