Resep Daun Ubi Tumbuk (khas Mandailing) Oleh Erliza Rizky Hasibuan
Daun Ubi Tumbuk (khas Mandailing) oleh Erliza Rizky Hasibuan
Resep Daun Ubi Tumbuk (khas Mandailing)
Resep Daun Ubi Tumbuk (khas Mandailing) - Resep Daun ubi tumbuk (khas mandailing) favorit.
Bahan - Bahan :
- 2 ikat kecil daun ubi / daun singkong
- 1 buah kincong
- 5 buah bawang merah
- 1 siung bawang putih
- 3 buah cabe merah keriting
- 5 buah cabe rawit
- 5 buah cabe hijau
- 50 gr cepokak / rimbang
- secukupnya garam
- secukupnya santan
Langkah - Langkah :
- Siapkan bahan, petik, kupas dan cuci semua bahan
- Masukkan semua cabe2an ๐ kdlan lumpang, bersama bawang dan kincong,tumbuk smpai sdikit halus.
- Masukkan rimbang dan daun ubi, tumbuk kmbali smpai halus (sesuai selera)
- Panaskan santan dipanci, setelah mendidih masukkan bahan yg sudh d tmbuk tdi, tmbahkan garam.
- Aduk terus smpai daun ubi lemmbut yaa pemirsaa ๐
- Cek rasa, matikan api. Hidangkan dgn nasi hangat dan ikan sambal ๐ lahap makan deh tuu ๐
Posting Komentar
Posting Komentar