Resep Klepon Tradisional Oleh Inggi Wulansyah

Resep Klepon Tradisional Oleh Inggi Wulansyah


Klepon Tradisional oleh inggi wulansyah

Resep Klepon Tradisional

Resep Klepon Tradisional - Resep Klepon Tradisional favorit. Jajanan khas jawa ini memang enak banget apalagi bahannya mudah di dapat, klepon ini pakai warna hijau alami lho.. Yuk simak. ๐Ÿ‘Œ

Bahan - Bahan :

  • 250 g Tepung Ketan Putih
  • 50 g Tepung Beras Putih
  • 5-6 Lembar daun pandan/suji
  • 5 sdm Gula
  • Sejumput garam
  • Secukupnya Air
  • Kelapa Parut
  • Gula Merah

Langkah - Langkah :

  • Pertama, campur menjadi satu tepung beras dan tepung ketan beri gula dan garam.
  • Blender hingga lembut daun pandan dan peras untuk mendapatkan pewarna alami.
  • Aduk tepung dan beri sedikit demi sedikit air pandan, uleni sampai kalis.
  • Jika adonan bisa di bentuk seperti ini dan tidak sobek berarti sudah kalis.
  • Beri gula merah di atasnya
  • Bentuk menjadi bulat seperti ini. Ulangi hingga adonan habis. Nb : maaf gambar ngeblur ๐Ÿ˜‚
  • Siapkan panci yang sudah mendidih, dan rebus klepon hingga naik ke atas. Hasilnya seperti ini.
  • Kukus parutan kelapa di atas panci selama 15menit.
  • Guling-guling klepon di atas kelapa. Selesai ☺


Posting Komentar