Resep Tumis Taoge Teri Medan Oleh D E E
Tumis Taoge Teri Medan oleh D e e
Resep Tumis Taoge Teri Medan
Resep Tumis Taoge Teri Medan - Resep Tumis taoge teri medan favorit. #capekjadianakbawang #pekaninspirasi #resepkuhariini
Bahan - Bahan :
- 1 bungkus taoge
- 2 sdm teri medan / teri nasi
- 6 bawang merah
- 5 bawang putih
- 1/2 sdm garam
- 1/4 sdm gula pasir
- 1/2 saset terasi
- 150 ml air
- 4 sdm minyak goreng
- 2 lembar daun salam
- 2 cm lengkuas
- 2 buah tomat hijau
Langkah - Langkah :
- Cuci teri nasi n toge lalu tiriskan
- Goreng teri nasi jangan sampai gosong ya
- Iris bawang merah, bawang putih n cabe,tomat dengan tipis,haluskan trasi
- Panaskan minyak lalu tumis cabe, bawang merah bawang putih,tomat,daun salam n lengkuas, aduk rata
- Lalu masukkan air 150 ml kedalam tumis tadi aduk rata lalu beri garam, n gula serta trasi aduk rata
- Masukkan tauge n teri nasi yang sudah digoreng tadi lalu aduk rata,lalu angkat n siap disajikan
- Selamat mencoba
Posting Komentar
Posting Komentar