Resep Sanggara Peppe' Sambel Terasi (pisang Geprek) Oleh Dian Amel-iia
Sanggara Peppe' Sambel Terasi (pisang Geprek) oleh Dian Amel-iia
Resep Sanggara Peppe' Sambel Terasi (pisang Geprek)
Resep Sanggara Peppe' Sambel Terasi (pisang Geprek) - Resep Sanggara peppe' sambel terasi (pisang geprek) favorit. Camilan khas nya orang bugis makassar ini, tapi saya suka bnget karna gurih ๐ Yuk di coba resepnya yng simple
Bahan - Bahan :
- 7 buah pisang mentah (bisa pisang apa saja)
- 1/2 Sdt garam
- Secukupnya penyedap rasa (bisa di skip)
- Secukupnya air
- Bahan sambal
- 1 buah tomat besar
- 1 bks terasi (me terasi abc)
- Secukupnya cabe rawit dan cabe keriting (sesuai seleraa)
- Secukupnya gula,garam dan penyedap rasa
Langkah - Langkah :
- Kupas pisang rendam dengan air yng sudah di larutkan garam n penyedap rasa, rendam kurleb 3mnt saja
- Goreng pisang setengah matang, lalu penyet tipis dengan ulekan setelah di pipihkan masukan lagi dalam air garam n penyedap rasa yng tadi, lalu goreng lagi sampai garing, angkat tiriskan
- Buat sambal goreng, tomat cabe goreng hingga matang lalu ulek tambahkan terasi, garam,penyedap rasa dan gula. Koreksi rasa jika di rasa sudah pas pisang siap di eksekusi ๐
- Selamat mencoba
Posting Komentar
Posting Komentar