Resep Nasi Goreng Kunyit Pedas Ala Sunda Sederhana Oleh Siregar Putri
Nasi Goreng Kunyit Pedas Ala Sunda Sederhana oleh Siregar Putri
Resep Nasi Goreng Kunyit Pedas Ala Sunda Sederhana
Resep Nasi Goreng Kunyit Pedas Ala Sunda Sederhana - Resep Nasi Goreng Kunyit Pedas Ala Sunda Sederhana favorit. Gak Perlu Repot" Bikin Sarapan Pagi" Buat Keluarga Dirumah...Resep Nasi Goreng Yg Simple Ala Orang Sunda Say Silahkan Mencoba Di Rumah Di Jamin Endol
Bahan - Bahan :
- 4 Siung Bawang Putih Dihaluskan
- 3 Buah Cabe Besar Merah Dihaluskan
- 5 Buah Cabe Rawit Dihaluskan
- 1/2 Ruas Ibu Jari Kunyit Dihaluskan
- 3 Buah Telur Ayam
- 1 Buah Sawi Putih
- 1 Helai Bawang Daun
- 3 Siung Bawang Merah Dipotong"
- Masako,Garam
- Nasi Putih
Langkah - Langkah :
- Pertama-Tama Kita Haluskan 4-Siung Bawang Putih,3-Buah Cabe Besar Merah,5-Cabe Rawit,1/2-Ruas Ibu Jari Kunyit...Hingga Halus
- Potong 3 Siung Bawang Merah...1 Helai Bawang Daung,1 Buah Sawi Putih..
- Panaskan Minyak Goreng, Lalu Masukan 3 Butir Telur Ayam Lalu Orak-Arik Telur,Lalu Masukan Bumbu Yg Sudah Dihaluskan Hingga Terasa Wangi..Lalu Masukan Bawang Merah Yg Sdh Dipotong,Bawang Daun..
- Lalu Masukan Nasi Putih Sesuai Yg Di Inginkan,Masukan Sawi Putih...Masukan Garam,Atau Masako Sesuai Selera Aduk Hingga Rata...Dan Selesai,Jgn Lupa Tambahkan Krupuk Udang Yaa Selamat Mencoba
Posting Komentar
Posting Komentar