Resep Nasi Goreng Bumbu Mie Aceh Oleh Dapoer Bakuliner
Nasi Goreng Bumbu Mie Aceh oleh Dapoer Bakuliner
Resep Nasi Goreng Bumbu Mie Aceh
Resep Nasi Goreng Bumbu Mie Aceh - Resep Nasi Goreng Bumbu Mie Aceh favorit. Makan Mie Aceh udah biasa kan ya mommies ? Skrg kita bikin versi nasi goreng nya yukkk...lumayan buat ganjel perut pagi2 sebelum aktifitas.. #Sarapanku #Cookpadcommunity_purwakarta
Bahan - Bahan :
- 1 Piring nasi
- 1 batang daun bawang
- 2 siung bawang merah
- 3-5 ekor udang di cincang kasar
- 1 potong daging (udah direbus) cincang kasar
- 1/4 sdt bubuk kari
- 1/4 sdt merica bubuk
- 1/2 sdm kecap asin
- 2 sdm kecap manis
- secukupnya Kaldu jamur dan garam
- <strong>Haluskan :</strong>
- 3 buah cabe merah
- 2 rawit merah (skip kalo ngga suka pedes)
- 1/2 cm jahe
- 2 siung bawang putih
- 1 butir kemiri
- Minyak untuk menumis
Langkah - Langkah :
- Siapkan bahan2 (kecap2an nya lupa ke foto)
- Setelah semua tercampur, bumbu matang dan harum masukkan nasi dan daun bawang serta tambahkan bumbu kari, merica bubuk dan kaldu jamur
- Iris2 bawang merah, daun bawang dan haluskan bumbu2
- Panaskan minyak goreng, tumis bawang merah hingga setengah matang, kemudian masukkan bumbu yg dihaluskan tumis hingga bumbu matang kemudian masukkan potongan daging dan udang aduk2 hingga merata
- Aduk2 kembali hingga tercampur rata kemudian masukkan kecap asin dan manis, koreksi rasa bila dirasa kurang asin tambahkan sedikit garam lalu lanjutkan terus sampai teraduk rata dan matang
- Setelah matang angkat dan sajikan, selamat beraktifitas mommies
Posting Komentar
Posting Komentar