Resep Buncis Telur Asin Oleh Nauzaery Setyo
Buncis Telur Asin oleh Nauzaery Setyo
Resep Buncis Telur Asin
Resep Buncis Telur Asin - Resep Buncis Telur Asin favorit. 21.06.18 .. 7 Syawal 1439 H .. Hallo sobat cookpad semua,, Selamat Idul Fitri 1439 H, mohon m'f lahir batin .. Setelah 5 hari ini sibuk silaturahmi & terima tamu,, hari ke-6 bln syawal mulai lg aktifitas masak memasaknya. Krn beberapa hari ini mkn daging2an, hari ini pgn ada sayurnya. Pny baby buncis & telur asin, jdlah Buncis Telor Asin, recook resep Ci Elise Ekitchen dgn penambahan garam & gula pasir. Enak & bakalan masak lg.
Bahan - Bahan :
- 200 gr baby buncis (atau buncis biasa)
- 2 butir telor asin matang, ambil kuningnya
- 3 siung bawang putih, cincang halus
- sdkt garam & gula pasir
- 1/4 sdt merica bubuk
- secukupnya minyak zaitun/goreng
- sdkt air
Langkah - Langkah :
- Siapkan bahan yg diperlukan. Utk buncis potong serong. Jika mau pake putih telornya, skip garamnya.
- Pnskan teflon & beri sdkt minyak zaitun/goreng, tumis sebentar buncis taburi sdkt garam & gula pasir, aduk rata. Jk buncis sdh berubah warna mjd lebih ijo cerah & setengah matang, angkat & sisihkan.
- Pnskan kembali minyak, tumis bawang putih cincang sampai harum & kecoklatan. Kmdn mskkan kuning telor, beri sdkt air, aduk rata agar kuning telor hancur.
- Masukkan buncis & merica bubuk, aduk rata. Tes rasa, jk sdh enak, matikan api.
- Sajikan & selamat mencoba
Posting Komentar
Posting Komentar