Resep Ikan Cakalang Dabu Dabu Manado Oleh Dian Pustika

Resep Ikan Cakalang Dabu Dabu Manado Oleh Dian Pustika


Ikan Cakalang Dabu Dabu Manado oleh Dian Pustika

Resep Ikan Cakalang Dabu Dabu Manado

Resep Ikan Cakalang Dabu Dabu Manado - Resep ikan cakalang dabu dabu manado favorit. Resep ini aku belajar pada saat dimanado dulu.

Bahan - Bahan :

  • 250 gr ikan tongkol abu/cakalang
  • 8 butir jeruk nipis
  • 1/4 kg cabai merah
  • 10 siung bawang merah
  • 10 siung bawang putih
  • 4 butir tomat hijau
  • 20 lembar daun jeruk

Langkah - Langkah :

  • cuci ikan sampai bersih. Lumuri dengan air jeruk lumuri garam. Diamkan 15menit. Kukus ikan 15 menit. iris bawang merah n bawang putih, tomat hijau, daun jeruk, cabe merah keriting. Tumis semua bumbu yang sudah di iris halus dengan minyak goreng.
  • jika sudah harum masukkan air jeruk nipis..tambahkan air secukupnya. tambahkan garam/penyedap rasa. Masukkan ikan yang sudah di kukus tadi.masak hingga bunbu meresap ke ikan.


Posting Komentar