Resep MPASI 8m+ Labu Kuning, Bayam Merah, Ati Ayam, UB Oleh Ninda
Lestari (Sheza's Mom)

Resep MPASI 8m+ Labu Kuning, Bayam Merah, Ati Ayam, UB Oleh Ninda Lestari (Sheza's Mom)


MPASI 8m+ Labu Kuning, Bayam Merah, Ati Ayam, UB oleh Ninda Lestari (Sheza's Mom)

Resep MPASI 8m+ Labu Kuning, Bayam Merah, Ati Ayam, UB

Resep MPASI 8m+ Labu Kuning, Bayam Merah, Ati Ayam, UB - Resep MPASI 8m+ Labu kuning, Bayam Merah, Ati Ayam, UB favorit. labu kuning yg biasa org jawa bilang wuluh dan org sunda bilang labu parang .. tapi dluar negeri alias bahasa inggris biasa dkenal dgn pumpkin / butternut squash. ini baik lho untuk bayi karena banyak mengandung gizi dan betakaroten. tapi sama hal'y dgn wortel yaa mom, untuk pengkonsumsiannya jgn berlebihan karena akan mnyebabkan kulit baby'y menguning (tapi jgn khawatir ketika pengkonsumsian dhentikan maka kuning'y pun menghilang). intinya sih semua makanan baby harus sesuai takaran untuk mereka yaa mom

Bahan - Bahan :

  • 1/8 buah labu kuning
  • 1/2 ikat bayam merah
  • 2 buah kentang
  • secukupnya seledry
  • 1 buah ati ayam
  • 10 gr UnsaltedButter (UB) saya pakai yg instan
  • secukupnya air

Langkah - Langkah :

  • Rebus semua bahan kecuali UB
  • Blender semua bahan jadi satu dan tambahkan UB (gunakan air baru untuk memblender yaa)
  • Sajikan selagi hangat


Posting Komentar