Resep Bubur Manado Sederhana Oleh Indah Eka

Resep Bubur Manado Sederhana Oleh Indah Eka


Bubur Manado Sederhana oleh Indah Eka

Resep Bubur Manado Sederhana

Resep Bubur Manado Sederhana - Resep Bubur Manado Sederhana favorit. Suka bgt bubur, nikmat banget kalau disantap pas hujan hujan😍

Bahan - Bahan :

  • 1/2 cup beras
  • 1/2 ikat kangkung akar
  • 1 buah wortel
  • 1 buah jagung
  • 1/2 iris labu kuning
  • Garam
  • Ikan asin
  • Sambal
  • 4 buah cabe
  • 1 buah tomat
  • Gula
  • Garam
  • Terasi

Langkah - Langkah :

  • Siapkan semua bahan. Ambil daun daun kangkung, pipil jagung, kupas labu potong dadu, dan parut wortel dengan parutan keju.
  • Bersihkan beras, rebus dengan 600ml air atau sesuai selera, taburkan sejumput garam masukkan parutan wortel dan jagung serta potongan labu
  • Tunggu sampe mendidih baru masukkan kangkung, aduk.
  • Sambil menunggu, goreng ikan asin pelengkap.
  • Untuk sambal, lukai cabe sedikit dg pisau, goreng bersama tomat. Angkat tiriskan. Uleg bersama terasi, gula, garam.
  • Jika terasa sudah pas tekstur buburnya, matikan api.
  • Hidangkan bubur ditambah ikan asin dan sambal terasi. Nikmat selagi hangat


Posting Komentar